top of page
Search

Emas Stabil Dekati 10-Bulan Tertinggi Terkait Perdagangan, Fokus The Fed

  • PT KONTAK PERKASA FUTURES
  • Feb 21, 2019
  • 1 min read

PT KONTAK PERKASA FUTURES 21/02/2019 - Emas stabil di level 10-bulan tertinggi seiring investor mengkaji negoisasi perdagangan AS-China bersamaan dengan sikap Federal Reserve, dengan optimisme atas kemajuan dalam gejolak antara Washington dan Beijing serta sinyal dari bank sentral AS yang mengisyaratkan kemungkinan kenaikan lebih lanjut.Harga spot emas naik 0,1% pada $1,339.08 / oz pada pukul 7:35 pagi waktu London.

KONTAK PERKASA FUTURES

Harga ditutup turun 0,2% pada Rabu setelah menyentuh $1,346.80, level intraday tertinggi sejak April. Indeks Spot Dolar Bloomberg naik 0,1%.Logam mulia lainnya: Perak turun 0,4%, Platinum turun 0,4%, Palladium turun 1,3% setelah mencapai rekor $1.505,46 / ons pada Rabu. (Tgh)Sumber: Bloomberg

 
 
 

Comentarios


Who's Behind The Blog
Recommanded Reading
Search By Tags
Follow "THIS JUST IN"
  • Facebook Basic Black
  • Twitter Basic Black
  • Black Google+ Icon

Also Featured In

    Like what you read? Donate now and help me provide fresh news and analysis for my readers   

Donate with PayPal

© 2023 by "This Just In". Proudly created with Wix.com

bottom of page